4 Oktober 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Pada hari Jumat 4 Oktober 2024 BPS Kabupaten Musi Rawas mendapatkan kunjungan dari Dinas Perpustakaan Provinsi Sumatera Selatan, kunjungan ini bermaksud dalam rangka koordinasi sekaligus pengumpulan data publikasi atau buku yang terdapat di kabupaten atau kota di dinas terkait termasuk juga BPS Kabupaten Musi Rawas
Kunjungan diterima oleh Bapak Dwi Julianto Putra sebagai salah satu pegawai yang terlibat dalam penyusunan publikasi publikasi di BPS Musi Rawas
Berita Terkait
KUNJUNGAN KERJA DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN DAN BPS PROV. SUMATERA SELATAN
SUPERVISI SNLIK DARI BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN
KUNJUNGAN KERJA PEMERINTAH MUSI RAWAS KE BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN
BPS MUSI RAWAS RAIH PENGHARGAAN DARI BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN
INTERNALISASI "DESA CINTA STATISTIK" DI BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN
SUPERVISI SBR OLEH STATISTISI AHLI MADYA BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Musi RawasKomplek Perkantor Pemkab.Musi Rawas Agropolitan Center
Telp (0733) 4540088
Faks (0733) 4540088
Mailbox : bps1605@bps.go.id
Tentang Kami